Kamis, 02 Februari 2017

Pura Taman Air Mayura

Di Mataram juga banyak seklai Objek Wisata yang dapat dikunjungi, tidak hanya Pantai nya saja, tetapi di Mataram, pengunjung disarankan untuk mengunjungi Pura Taman Air Mayura ini.
Image result for Pura Taman Air Mayura 
Sumber Foto : tempatwisatadilombok.com
Pura Taman Air Mayura ini tepatnya berada di Kecamatan Cakranegara, Kota Mataram. Sejarahnya Taman ini dibangun oleh Anak Agung Ngurah Karangasem di tahun 1744. Yang saat itu Kerajaan Bali berkuasa di Pulau Lombok. Yang memiliki Luas 244, 6 m X 138, 5 m. Yang terbagi dalam 2 bagian yaitu :
-          Area Taman Air
-          Area Pura
Dinamakan Mayura karena memiliki arti yakni Burung merak yang berasal dari Bahasa Sasakerta. Karena terdapat sejarah yakni dizaman dahulu terdapat banyaknya Ular yang berada di Kawasan Pura ini, sehingga didatangkanlah Bnayaknya Burung Merak untuk mengusir Para Ular agar Masyarakat yang melakukan Ibadah agar lebih Tenang.
Image result for Pura Taman Air Mayura 
Sumber Foto : herulegowo.wordpress.com
Hal yang Unik saat berkunjun ke tempat ini ialah, karena tempatnya yang Indah, Sejuk serta terdapat suasana Religius serta Pemandangan Taman yang Rapi dan indah yang memang sengaja dirawat Oleh Pemda tersebut, seta banyak Pepohonan Manggis serta Rumputan Hijau yang Segar
Di Pura Taman Air Mayura ini, Pengunjung dapat melihat atau mengunjungi 4 Pura yakni :
-          Pura Gunung Rinjani
-          Pura Ngelurah
-          Pura Padmasana
-          Pura Gedong atau sering disebut dengan Pulau Jagad Rana
Yang memang dibuka untuk umum, dan akan ditutup untuk umum, jika saja terjadi pelaksanaan Perayaan atau Festival bagi Umat Agama Hindu. Yang tepatnya berada di Ujung Pura Mayura berada.

0 komentar:

Posting Komentar