Selasa, 17 Januari 2017

Ocarina Batam Theme Park

Setelah bermain Air nya Pantai, Wisatawan dapat melanjutkan perjalanan nya menyusuri Wisata lain, salah satunya Ocarina Batam Theme Park yang juga berada di Kepulauan Batam.
Image result for Ocarina Batam Theme Park 
Sumber Foto : tabloidwisata.com
Ocarina Batam Theme Park dimana tempat ini merupakan tempat Taman Bermain Anak – Anak hingga Dewasa  dengan Luas 40 hektar tepat di tepi pantai. Diresmikan oleh Bapak Presiden RI Bambang Yudhoyono saat menjabat di Bulan Januari Tahun 2008. Yang tepat berada 1 km dari Pelabuhan Batam Centre, Tepat di Jalan Bunga Raya, Sadai, Bengkong, Kep, Riau.
Merupakan Taman Bermain dengan Nuansa Pantai seperti halnya Taman Ancol, Jakarta yang cocok sekali menjadi pilihan saat Liburan Tiba.
Image result for Ocarina Batam Theme Park 
Sumber Foto : jalankemanagitu.com
Tak hanya melihat Luas Keindahan Pantai saja tetapi di Ocarina Batam Theme Park ini juga menyuguhkan banyak Wahana yang dapat dicoaba. Beberapa Wahana yang dapat dicoba bagi kalangan Anak – Anak sampai Dewasa Wahana di Ocarina Batam Theme Park antara lain:
  • Water Park/Kolam renang
  • Kiddy Land
  • Kolam Bangau
  • Giant Wheel
  • Flying Fox
  • Patung Shio Tionghoa
  • 3D Movie Theater
  • Trampolin
  • Water Feature
  • Spot untuk fotografi (Angka angka raksasa, Tulisan raksasa Ocarina, dll)
Setelah masuk ke area taman, wisatawan akan disambut dengan berbagai patung shio yang berderet di sepanjang jalan taman. Patung patung shio tersebut antara lain Kelinci, Kerbau, Naga, Tikus, Harimau, Kambing, Ular, Monyet, Kuda dan Ayam.
Ocarina Park juga terdapat Taman – Taman yang di Penuhi dengan Pohon Naungan serta Tanaman – Tanaman lainnya yang tumbuh di Alam terbuka yang terpasang dengan Keramik.
Juga terdapat Patung Shio jika Wisatawan saat Masuk kawasan Ocarina Park ini, antara lain : Kelinci, Kerbau, Naga, Tikus, Harimau, Kambing, Ular, Monyet, Kuda dan Ayam, lengkap dari makna shio tersebut dalam Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Bahasa Mandarin

Untuk bisa merasakan setiap Wahana di Ocarina Park dikenakan Tarif :

Dewasa : 10.000 Rupiah
Anak – Anak : 5.000 Rupiah
Area Parkir : 5.000 Rupiah
( belum termasuk setiap Permainan Wahana )

0 komentar:

Posting Komentar